Monday, December 8, 2014

Cara Edit Text menggunakan GXT Editor

Halo Semua!
Pada post ini, saya berbagi tutorial tentang "Cara Edit Nama Mobil, Nama Tempat, Subtitle, dsb di GTA San Andreas dengan SA GXT Editor". Sebenernya, GTA : San Andreas GXT Editor atau disingkat SA GXT Editor ini bukan hanya untuk edit Nama Mobil, Nama Tempat dan Subtitle, tapi juga bisa edit Main Menu, Tutorial (di pojok kanan layar), Cheat (waktu nge cheat ada text "Cheat Activated") dsb. Dengan tool ini kalian bisa edit-edit Nama mobil, subtitle, percakapan dsb sesuka kalian :v

Langsung saja menuju tutorialnya sobat :D

  • Download dulu tool nya (link di akhir post ini)
  • Setelah download selesai, extract dan buka toolnya..
  • Klik Open > cari file "American.gxt", contoh : (X:\GTA - San Andreas\Text)
  • Setelah terbuka, klik Search > Find Name ...
  • ketik Nama Kendaraan, Tempat / Subtitle (percakapan) yang mau di edit... > Find Next
  • Setelah ketemu, ganti text yang ada di kolom kanan (yang paling gede / lebar), seperti yang kalian inginkan...
  • Setelah selesai, klik Save
  • Silahkan di test In Game... ^_^
Itulah post saya tentang tutorial "Cara Edit Nama Mobil, Nama Tempat, Subtitle, dsb di GTA San Andreas dengan SA GXT Editor". Bagi yang masih bingung silahkan tinggalkan komentar, saya akan membantu..



Semoga Berhasil Dan Bermanfaat! Salam Gamers!

Sumber :http://rezpect-mods.blogspot.com

3 comments:

  1. Akhirnya 60 % text di gta ane udah dirubah menjadi bahasa Indonesia :v

    ReplyDelete
  2. Udah keganti di gxt nya, tapi giliran di game g keganti n tetap sama. Ada solusi gan ?

    ReplyDelete
    Replies
    1. gxt yang udah diganti terus di copy dan paste kan di folder text gta sa mu

      Delete